SELAMAT  DATANG  DISITUS  "MEDIA BELAJAR OTOMOTIF"  MEDIA SEPUTAR TEKNOLOGI  |  OTOMOTIF  |  MOTIVASI  |  BISNIS  DAN  INTERNET  ===> TERIMA  KASIH  ATAS  KUNJUNGAN  ANDA <=== 

Cara Memeriksa dan Merawat Mesin Kijang 5K

PERAWATAN TOYOTA KIJANG 5K



BAGIAN – BAGIAN TUNE UP  
SERVICE RINGAN ENGINE TOYOTA SERI 5K


1. SISTEM PENDINGIN

a. Tinggi air pendingin Sampai garis atas (full)
b. Kualitas air pendingin Jernih tanpa kotoran
c. Pemeriksaan kebocoran Tidak ada kebocoran
d. Kapasitas air pendingin 6.5 liter
e. Tekanan pembuka katup tutup radiator
- Standar 0.75 – 1.05 kg/cm2
- Limit 0.6 kg/cm2

2. TALI KIPAS

a. Pompa air – Alternator
- Tali kipas baru 5 – 7 mm
- Tali kipas terpakai 7 – 11 mm
b. Poros engkol – Kompressor A/C
- Tali kipas baru 9 – 12 mm
- Tali kipas lama (bekas) 12 – 16 mm
Defleksi tali kipas pada 10 kg (22 lb)

3. SISTEM PELUMASAN

a. Pemeriksaan tinggi pelumas (oli) Sampai garis atas (full)
b. Pemeriksaan kualitas pelumas Baik
c. Pengisian kembali API service SE , SAE 20 – 40 W
- Pengisian kering dengan saringan oli 3.7 liter
- Kuras dan isi kembali dengan saringan oli 3.5 liter
- Kuras dan isi kembali tanpa ganti saringan oli 3.0 liter

4. BATERAI

a. Berat jenis elektrolit1.25 – 1.27 pada 20 C
b. Pemeriksaan tinggi elektrolit baterai Sampai garis atas (full)

5. SISTEM PENGAPIAN

a. Koil :
- Resistor : Tahanan eksternal resistor1.1 – 1.3 Ω Tahanan internal resistor 0.9 – 1.2 Ω
- Koil pengapian :

· Tahanan primary coil :
Ø Tanpa internal resistor 1.3 – 1.6 Ω
Ø Dengan internal resistor 1.5 – 1.9 Ω

· Tahanan secondary coil :
Ø Tanpa internal resistor 10.7 – 14.5 kΩ
Ø Dengan internal resistor 13.7 – 18.5 kΩ

· Tahanan penyekatan antara terminal (+) dan pemegang koil, Tak terhingga

b. Kabel tegangan tinggi Kurang dari 25 kΩ/ kabel

c. Distributor :
- Tutup distributor Baik
- Celah rubbing block 0.4 – 0.5 mm
- Celah udara 0.2 – 0.4 mm
- Sudut dwell 52 derajat ± 6 derajat
- Saat pengapian 5 derajat sebelum TMA/idling @ maks. 900 rpm

d. Busi Dibersihkan dengan celah busi 0.7 – 1.0 mm i

e. Tekanan kompresi
- Standar 12.6 kg/cm2
- Limit 9.5 kg/cm2
- Perbedaan tekanan antara silinder Kurang dari 1.0 kg/cm2

6. SISTEM BAHAN BAKAR

a. Saringan udara Dibersihkan
b. Saringan bahan bakar Dibersihkan
c. Karburator Katup trotel terbuka penuh Katup cuk harus tertutup penuh apabila tombol cuk ditarik sampai habis
d. Celah katup
- Buang 0.20 mm
- Hisap 0.30 mm

7. PUTARAN IDLE 750 RPM

8. KONSENTRASI CO IDLE 1.0 – 2.0 % system HIC mati


Catatan :
Standart Operational Prosedurs (SOP) diambil berdasarkan buku : PT. Toyota – Astra Motor : Pedoman Reparasi Mesin Seri K

4 comments:

  1. Butuh dana Tunai Cepat? Jaminkan BPKB Mobil anda. Proses cepat, syarat mudah, dan bunga ringan. Untuk informasi selanjutnya kunjungi website kami di http://www.pinjamandantunaicepat.com atau biisa langsung hubungi kami via telepon atau wa di 0838-7209-7182

    ReplyDelete
  2. Ukuran standart main jet sama pilot jet buat kijang mesin 5K berapaan ya ?

    ReplyDelete
  3. Ukuran standart main jet sama pilot jet buat kijang mesin 5K berapaan ya ?

    ReplyDelete